Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

Jawaban Peta Minda Mengembangkan Cara Berpikir Secara

SerbaGratis95.site – Mungkin para pelajar pernah mendapati soal yang menanyakan seputar tema peta minda. Misanya pertanyaan peta minda mengembangkan cara berpikir secara...?

Sebagian pelajar mungkin kesusah ketika ingin menjawab pertanyaan ini, pasalnya peta minda memberikan pengertian yang secara luas, dimana ini adalah sebuah konsep yang dikembangkan oleh psikolog dari Inggris yang bernama Tony Buzan.

Daripada kamu penasaran dengan pertanyaan peta minda mengembangkan cara berpikir ini. Yuk simak jawaban dan penjelasan lengkap terkait dengan pembelajaran mengenai peta minda di bawah ini. 

Jawaban Peta Minda Mengembangkan Cara Berpikir Secara

Perlu kamu ketahui, peta minda (Mind Mapping) mengembang cara berpikir secara Divergen (fokus dalam mencari solusi) dan Kreatif. Peta minda atau peta konsep adalah sebuah cara untuk memetakan pikiran/ide yang dimiliki seseorang, agar lebih mudah dipahami ketika dibaca orang lain.

Konsep ini dapat membantu seseorang dalam berbagai hal, misalnya merencanakan sesuatu, komunikasi, kreativitas, menyelesaikan masalah, memusatkan perhatian, menyusun pikiran dan lain-lain.

Jadi, jawaban peta minda mengembangkan cara berpikir secara adalah Divergen dan Kreatif. Guna memudahkan seseorang dalam memahami ide saat melakukan komunikasi atau menyelesaikan masalah yang sedang dihadapi.

Penjelasan Jawaban Peta Minda

Dikutib dari jurnal Teknik Mind Mapping sebagai Upaya untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Cerpen pada Siswa SMA (2016), menurut Khabib Sholeh dan Siti Afriani peta minda adalah salah satu bentuk penggabungan dari banyaknya pemikiran atau ide yang dimiliki.

Penggunaan peta minda (mind mapping) dapat meningkatkan kreatifitas dan menyusun pikiran agar mudah di pahami oleh orang lain. Selain itu, Peta minda juga mempermudah kita untuk membayangkan tujuan dan meningkatkan kualitas pembelajaran di institusi pendidikan.

Cara Membuat Peta Minda

Berikut adalah hal yang perlu kamu ketahui jika ingin membuat peta minda atau mind mapping, yaitu:

  • Menentukan tema atau permasalahan
  • Silakan tulis topik atau tema dibagian tengah.
  • Silakan tentukan pokok pikiran yang berkaitan dengan topik atau tema.
  • Susun pokok pikiran agar bisa berdiri sendiri. Tidak terkait dengan kata kunci lain.  
  • Hubungkan pokok pikiran dengan tema utama yang terletak ditengah memakai garis atau cabang.
  • Gunakan garis agak tebal untuk menandai tema dan pokok pikiran, serta untuk kata kunci pertama yang bercabang, silakan pakai garis yang lebih tipis.
  • Pastikan tema, pokok pikiran, dan kata kunci cabang saling berkaitan dengan jelas.
  • Rangkai peta minda dengan baik agar mudah dipahami oleh orang lain.

Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan terkait dengan peta minda mengembangkan cara berpikir secara ini. Semoga sedikit informasi yang kami bagikan bermanfaat untuk kamu semua.

Cak Nun
Cak Nun Seorang bloger muda yang hanya memikirkan kata "berusaha, berdoa dan pasrah" tak lupa akan syukur atas apa yang di berikan.

Posting Komentar untuk "Jawaban Peta Minda Mengembangkan Cara Berpikir Secara"