Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Alasanya

SerbaGratis95.site - Bagi para guru yang hendak melakukan proses pencairan sertifikasi mungkin akan bertanya-tanya kenapa info gtk tidak bisa dibuka. 

Masalah ini memang sering terjadi ketika para guru hendak melakukan log in akun dalam website yang disediakan oleh pemerintah ini.

Untuk mendukung kegiatan pencairan sertifikasi laman Info GTK 202 seharusnya dapat diakses dengan mudah oleh para guru di tanah air.

Akan tetapi, terjadi masalah web yang di kelola kemendikbud ini tidak bisa dibuka karena suatu alasan.
Lantas, mengapa info gtk tidak bisa dibuka? Apakah ada error di dalam situs pemerintah ini?

Untuk mengetahui hal tersebut, di bawah ini kami sudah memberikan info terkait dengan Info GTK ini. Selebihnya, silakan simak penjelasanya!

Apa Itu Info GTK

Info GTK adalah sebuah situs yang disediakan oleh pemerintah Indonesia di bawah kemendikbud sebagai sarana pendidikan di tanah air. 

Melalui Info GTK ini, para guru bisa memantau data hasil verifikasi yang sudah di input dalam Dapodit. 

Tujuan kegiatan penginput ini adalah agar mereka tahu data yang sebelumnya diberikan lewat aplikasi Dapodik sama atau tidak dengan apa yang di input Dapodik.

Karena, hasil verifikasi tim Dapodik akan dijadikan bahan acuan kemendikbud dalam proses pencairan sertifikasi guru yang bersangkutan.

Cara Login Info GTK

Untuk bisa log in akun dari website resmi ini, maka kamu perlu masuk ke link url Info GTK terlebih dahulu. Lebih jelasnya, silakan ikuti langkah-langkah di bawah ini.

  • Buka browser Andalanmu.
  • Silakan copy link berikut: https://info.gtk.kemdikbud.go.id
  • Pastekan pada kolom pencarian Google.
  • Setelah link dimuat, kamu akan diarahkan ke halaman masuk akun info.gtk.kemdikbud.
  • Silakan pilih ‘Login Langsung ke GTK’ untuk mulai masuk ke dalam akun.
  • Jangan lupa, masukkan akun dan password info.gtk yang para guru peroleh dari Dapodik.
  • Selesai.

Nah, pada saat log in lewat situs di atas. banyak guru yang mengalami kejadian gagal login ke laman Info GTK Dapodik ini. Hal ini tentu meresahkan, pasalnya para guru tidak dapat memeriksa data verifikasi miliknya pada laman kemdikbud.go.id ini. 

Lantas, apa yang menyebabkan info GTK tidak bisa dibuka min? apakah ada solusinya?

Nah, di bawa ini kami akan memberikan alasan mengapa web info gtk kemdikbud tidak bisa di akses. Jadi, para guru bisa tahu alasan dibalik kejadian ini. 

Alasan Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka

Server Down atau Error

Ketika banyak sekali user yang masuk ke dalam situs tertentu dalam rentang waktu yang relatif singkat. Jika web tersebut tidak mampu menampungnya maka yang terjadi adalah down server. 

Kejadian overload pengguna ini memang sering terjadi. Terutama pada website pemeintah yang jarang dikelola dengan baik. Akibatnya, ketika jumlah pengguna terlalu banyak server akan menjadi down dan pengguna gagal login di situs Info GTK ini.

Jaringan Internet Buruk

Untuk mengakses situs-situs tertentu, seperti pemerintah. Para guru perlu menggunakan jaringan internet yang stabil. 

Memang kenapa harus stabil?

Jika kondisi sinyal lagi labil, dan pengguna yang masuk ke web tersebut banyak, tentu saja akses akan tertolak. Sehingga menyebabkan gagal login akun gtk.kemdikbud ini. 

Salah Memasukkan Kata Sandi

Terakhir, alasan klasik yang sering terjadi ketika tidak dapat melakukan login Info GTK adalah para guru salah dalam memasukkan password atau kata sandi akun. 

Ketidaktelitian dalam memasukkan kata sandi yang diperoleh dari Dapodik inilah yang membuat pengguna gagal akses web kemdikbud ini. 

Jadi, silakan berhati-hati dalam memasukkan akun baik username maupun pasword agar guru bisa membuka Info GTK ini.

Biasanya, kumpulan karakter unik dan acaklah yang membuat pasword susah diingat. Silakan lakukan pengecekan kembali pasword Dapodik yang sebelumnya kamu masukkan. 

Demikianlah informasi yang bisa kami sampaikan terkait kenapa info GTK tidak bisa dibuka. Semoga para pengguna memahami dan mampu mencari jalan keluar atas informasi yang sudah kami bagikan. Sekian dan semoga bermanfaat.

Cak Nun
Cak Nun Seorang bloger muda yang hanya memikirkan kata "berusaha, berdoa dan pasrah" tak lupa akan syukur atas apa yang di berikan.

Posting Komentar untuk "Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Alasanya"