Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML #1

Cara Menghapus Akun LikeIt Lite Secara Permanen

SerbaGratis95.site – LikeIt Lite adalah salah satu aplikasi penyedia layanan hiburan video pedek sekaligus penghasil uang yang sama seperti TikTok, SnakcVideo, Likee dan aplikasi sejenis lainya.

Aplikasi semacam ini memang lagi ternding dan digandrungi masyarakat Indonesia. Karena selain mendapatkan tontonan menarik, pengguna juga berkesempatan mendapatkan reward berupa uang dari berbagai misi yang disajikan.  

Namun, banyaknya aplikasi sejenis yang di miliki pengguna kadang membuat HP jadi lemot dan kurang responsif dengan apa yang diinginkan pemiliknya. Sehingga pengurangan jumlah aplikasi sekaligus akunya menjadi alternatif terbaik untuk mengurangi dampak tersebut.

Nah, dalam artikel ini kami tim SerbaGratis95 akan memberikan uraian lengkap bagaimana cara menghapus akun like it lite yang Anda punya. Jadi, bagi pengguna yang lagi nyari tutorial ini, silakan baca artikel ini hingga selesai.

Baca Juga: Cara Mendapatkan Koin di Likeit Lite 2021

Cara Menghapus Akun LikeIt Lite Permanen

Disini penulis akan mencoba memberikan uraian singkat cara hapus akun likeit lite secara permanen. Kami akan memberikan contoh penghapusan akun likeit lite yang terkait akun facebook. Selebihnya silakan baca teks di bawah ini!.

  • Pertama, silakan masuk ke akun Facebook yang terkait dengan Likeit Lite.
  • Kemudian, ketuk 3 garis sejajar yang berada di bagian pojok beranda Facebook Anda.
  • Selanjutnya, masuk ke menu Pengaturan & Privasi. Lalu, masuk ke menu Pengaturan.
  • Pada menu ini, silakan pengguna scroll ke bawah hingga menemukan tulisan Aplikasi dan Situs Web.
  • Klik dan pilih opsi Diakses Menggunakan Facebook.
  • Terakhir, aktifkan ceklist biru dan tandai aplikasi LikeIt lite untuk menghapusnya secara permanen.
  • Akan ada pemberitahuan tentang penghapusan akun like it lite. Silakan ketuk “Hapus” untuk melanjutkan.
  • Akan muncul notifikasi kembali yang memberitahukan bahwa akun likeit litemu sudah di hapus. Terakhir klik Selesai
  • Pada tahap ini pengguna telah berhasil menghapus keterkaitan akun facebookmu dengan like it lite. Selanjutnya masuk ke aplikasi like it Lite kemudian keluar dari aplikasi tersebut. Selesai

Dengan cara ini pengguna berhasil keluar dan menghapus akun likeit litemu. Jadi, pengguna tidak akan bisa lagi mengakses salah satu apk penghasil saldo Dana ini menggunakan akun facebook itu.

Baca Juga: Cara Melihat Kode Undangan LikeIt Lite

Demikianlah informasi singkat yang bisa kami bagikan terkait dengan cara menghapus akun likeit lite. Semoga dengan sedikit info di atas, dapat membantu orang -orang yang ingin menghapus akun likeit liet yang mereka gunakan.

Cara ini juga bisa Anda terapkan di aplikasi lain yang ingin anda hilangkan keterkaitanya dengan facebook. Jadi, akun facebookmu jadi lebih aman dan bebas dari keterkaitan aplikasi lain.

By the way, jangan lupa untuk memasukan kode likeit lite A06473508 untuk bisa mendapatkan tambahan 5000 koin dari aplikasi ini. Jadi, koinmu jadi tambah banyak dan lebih cepat dicairkan ke Dana atau e-money lainya. Sekian dan semoga bermanfaat.

Cak Nun
Cak Nun Seorang bloger muda yang hanya memikirkan kata "berusaha, berdoa dan pasrah" tak lupa akan syukur atas apa yang di berikan.

Posting Komentar untuk "Cara Menghapus Akun LikeIt Lite Secara Permanen"